Baru-baru ini banyak sekali request via email, "Agan gmn seh, blog saya pas dibuka malah ga bisa, keluarnya ke ripway.com?" "serching google blog sendiri di buka malah masuk ke ripway.com..!!!"
dan masih banyak lagi...



anehnya, Blog saya juga ternyata terjangkit virus Biadab tersebut. kenapa bisa seperti itu? alasanya klassic sebenernya kawan :

1. Ada gadget yang menyertakan link ripway.com, setelah itu gadget itu statusnya expired alias masa waktunya abis.
2. Ada sejumlah template yang bukan default yang sering menysipkan ripway.com
3. Ada saalah satu kesalahan kita ketika Copy Paste script yaitu asal Paste dan tidak cek lagi dalamnya

Bagaimana Solusinya?
1. Silahkan Login ke akun blogger
2. Masuk ke Edit HTML
3. Silahkan hapus semua yang ada tulisan ripway.com, jika bingung mencarinya silahkan gunakan fasilitas Search dengan cara tekan Ctrl+F pada keyboard dan ketikan ripway.com
4. Periksa script gadget seperti langkah nomor. 3
5. Jika sudah simpan template anda, dan silahkan buka blognya, jika masih tetap dialihkan tunggu beberapa menit, dan hapus cookies serat history browser anda dan reload kembali blog anda.

okeh, itu saja sharing kali ini, semoga bermanfaat



Pesan: =========================================================== Hanya itu yang dapat kami tulis untuk potingan artikel ini, bila pengujung semua menyukai ini silahkan tinggalkan komentar anda.... Salam Hangat By Iwan Kurniawan ===========================================================